Dimalam minggu ini saya akan coba share salah satu game Android terbaik dan terbaru yang saat ini sedang hits di Google Play Store, bernama Machinarium. Game buatan Hothead Games bergenre brain & puzzle yang support Android 2.2 keatas ini masuk dalam kategori lima besar TOP NEW PAID atau aplikasi Android terbaru dan berbayar yang sedang naik daun karena banyak dibeli oleh pengguna Android, adapun posisi Machinarium sendiri tepatnya diurutan ketiga, untuk urutan pertama ditempati Mini Motor Racing, urutan kedua diduduki oleh Rumble, urutan keempat oleh Apex Launcher Pro dan urutan kelima ditempati oleh PicFrame.
Machinarium Android ini menceritakan tentang kisah perjuangan seorang robot yang berasal dari tumpukan sampah dari sudut kota bernama Josef dalam sebuah petualangan mencari pacarnya. Nah anda harus berusaha membantu dan menyelesaikan perjuangan Josef tersebut berupa menyelesaikan berbagai teka-teki ataupun rangkaian puzzle sehingga anda bisa mempertemukan robot berkarat tersebut berjumpa dengan pacarnya, seru kan!. Nah bagi yang tertarik dengan download game Android Machinarium ini silahkan unduh di Android Gratis biar tidak bayar, selain APK lengkap dengan DATAnya, pastikan setelah anda mengunduh game Android terbaik tersebut copykan dulu datanya keponsel anda dengan posisi sdcard/Android/data/air.net.machinarium.Machinarium, setelah itu barulah anda install APKnya.
[Pilih salah satu]
Password : android-gratiss.blogspot.com
No comments:
Post a Comment